Selasa, 15 November 2011

Apa penyebab kecelakaan??????

Sebenarnya pendapat ini muncul ketika saya langsung ke TKP,mengapa saya mengatakan demikian?

Hal ini muncul ketika saya servis sepeda motor di jalan mastrip,jalan ini memang rawan alias jalur tengkorak,sering sekali terjadi kecelakan di jalan ini.
Saya heran mengapa sih kog sering terjadi kecekaan disini,terutama pelakunya pasti mobil-mobil besar,ada lakukan sedapa sebenarnya,mungkinkah sopirnya yang ceroboh atau kendaraannya yang tua,sulit sekali rasanya tah siapa yang salah,apa ulah manusianya sendiri atau dari faktor kendaraan????
Setelah melakukan sedikit penelitian di jalan raya,saya akhirnya menemukan apa sih yang membuat jalan ini rawan kecelakaan.




Saya sudah temukan jawabannya,ternyata sebagian besar dari faktor kendaraan,kendaraan mereka sungguh tidak terawat,dan herannya masih saja beroperasi.Saya mengamati sendiri banyak dari kendaraan mereka yang rusak,tanpa harus melihat dalamnya,sudah dapat dipastikan kalau keadaannya sangat tidak patut lagi beroperasi,kembali lagi pada pihak yang memakai jasa kendaraan,merake seharusnya meneliti bahkan seharusnya mengadaka service rutin,bukan hanya memakai hasil keuntungan semata untuk kepentingan pribadi saja,hal ini jika dibiarkan terus-menerus tidak mungkin tingkat kecelakaan di jalan raya berkurang,yang ada makin bertambah dan semakin banyak pula korban yang berjatuhan,kembali laghi tingkat kesadaran sangat diperlikan dalam hal ini,kasihn mereka yang tidak salah jadi ikut korban.

Saya harap polisi bertindak lebih tegaas lagi terutama untuk pengoperasiaan kendaraan proyek/angkutan dijalan raya.

0 comments:

Posting Komentar

 
Powered by Blogger